Diferensial (matematika)

Dalam matematika, diferensial mengacu pada beberapa notasi/konsep yang saling berhubungan[1] dan berasal dari awal perkembangan ilmu kalkulus. Secara lebih matematis, istilah ini mengacu pada perubahan/selisih yang infinitesimal dan turunan dari fungsi. Istilah ini dipakai dalam berbagai cabang matematika seperti kalkulus, geometri diferensial, geometri aljabar dan topologi aljabar.

  1. ^ "Differential". Wolfram MathWorld. Diakses tanggal 9 Maret 2022. Terjemahan dari bahasa Inggris: "Kata differensial memiliki beberapa arti yang saling berhubungan dalam matematika. Dalam konteks yang umum, kata itu berarti "sesuatu tentang turunan (derivatives)". Jadi, sebagai contoh, bagian kalkulus yang berurusan dengan menghitung turunan (diferensiasi), disebut sebagai kalkulus diferensial.
    Kata "differential" juga memiliki arti yang lebih teknis dalam teori diferensial k-forms sebagai sesuatu yang lebih dikenal sebagai one-form."
     

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search